kulihat bayangmu dari sudut gelapku,,,
terbawa angin malam menembus awan...
lewati sang rembulan, ciptakan kedamaian,,,
lihat aku dengan segala kurangku...
juga dengan sejuta cinta hanya untukmu,,,
hingga nanti kau tahu,,,
arti dirimu dalam hidupku,,,
26 juni 2011
"Ungkapan yang Tak Terungkap"
terbawa angin malam menembus awan...
lewati sang rembulan, ciptakan kedamaian,,,
lihat aku dengan segala kurangku...
juga dengan sejuta cinta hanya untukmu,,,
hingga nanti kau tahu,,,
arti dirimu dalam hidupku,,,
26 juni 2011
"Ungkapan yang Tak Terungkap"
Tidak ada komentar:
Posting Komentar